ANALISIS WEBSITE
- Website Broker
- Website Advertiser
- Website Publisher
Sekilas tentang Broker
Pengertian broker adalah seorang atau sekumpulan orang yang mengatur transaksi antara penjual dan pembeli. Mereka merauk keuntungan dari hasil transaksi tersebut. Broker bisa menjadi publisher ataupun advertiser.
Contoh website broker :
1. Clicksor.com
Clicksor adalah jaringan yang berfungsi dengan memungkinkan pengiklan untuk mencocokkan dipilih sebelumnya atau dalam konten internet tertentu. Format iklan menyertakan link teks inline, spanduk, grafis dan media yang kaya spanduk dan pop-under iklan. Pembayaran iklan tersebut mungkin secara BPK, CPV atau BPT. Biaya minimum untuk pengiklan adalah $ 20, dan minimum payout untuk web-konten penerbit adalah $ 50. Clicksor mengklaim dapat menargetkan melalui waktu menargetkan dan penargetan geografis, di samping sistem berbasis kata kunci mereka.
Pemilik website yang ingin memperoleh penghasilan berdasarkan lalu lintas web mereka dapat mendaftar untuk sebuah account dan diberikan kemampuan untuk menempatkan kode iklan Clicksor untuk ditampilkan di situs mereka. Berdasarkan pilihan pengiklan 'kata kunci, iklan didistribusikan ke situs ini berdasarkan konten situs mereka dan relevansi, dan mencocokkan iklan ke situs yang tepat. Penerbit Clicksor dapat menempatkan berbagai macam teks / gambar spanduk, media yang kaya spanduk, halaman penuh pop-under dan kode iklan interstisial yang paling sesuai dengan desain situs web mereka.
2. Chitika.com
Chitika.com adalah salah satu situs biro iklan yang dapat menjadi alternatif dari para blogger yang ingin mencari Dollar selain Google Adsense. Chitika.com ini memerlukan kriteria yang sedikit lebih mudah apabila dibandingkan dengan GA (Google Adsesnse).
Ada beberapa alasan kenapa saya terus mencari biro iklan dari luar karena nilai PPC-nya yang cukup besar apabila diubah ke Rupiah. Kebanyakan untuk situs iklan Indonesia hanya memberikan maksimal Rp. 600,- untuk sekali klik. Namun untuk situs iklan luar negeri, bisa memberikan lebih dari $1, yang apabila dirupiahkan senilai Rp.9.300,-.
3. Amazon.com
Amazon telah mengembangkan basis pelanggan sekitar 30 juta orang. Amazon.com adalah terutama situs ritel dengan model pendapatan penjualan. Amazon membuat uang dengan mengambil sebagian kecil dari harga jual dari setiap item yang dijual melalui website, semacam komisi yang mirip dengan model bisnis eBay kecuali eBay yang menetapkan biaya penyisipan setiap kali item tersebut tercantum dalam daftar namun Amazon tidak tidak. Jadi komisi hanya dibayarkan ke Amazon ketika sesuatu menjual. Ketika mereka mengambil sebagian kecil dari setiap penjualan, mereka tidak mungkin dapat membawa semua yang banyak, tapi fakta bahwa Amazon memiliki jutaan pengunjung setiap hari dan ribuan transaksi terjadi sepanjang waktu. Jadi, ketika mereka membuat beberapa juta penjualan mereka dapat mulai membuat keuntungan.
Sebagai transaksi lebih terjadi dan popularitas mereka tumbuh, pangsa pasar dan jumlah pengguna yang meninggalkan tempat jual lainnya seperti eBay untuk menjual di Amazon juga meningkat. Amazon juga memungkinkan perusahaan untuk mengiklankan produk mereka dengan membayar untuk terdaftar sebagai produk utama yang menghasilkan pendapatan iklan membuat Amazon penjualan bagian model pendapatan dan sebagian model iklan pendapatan
Sekilas Tentang Advertiser
Pengertian advertiser adalah organisasi atau perorangan yang mengiklankan product melalui perantara dan bekerja sama dengan broker.
Contoh website advertiser :
1. Tokobagus.com
Toko bagus adalah salah satu situs internet yang beralamat di www.tokobagus.com yang dikhususkan untuk jual beli online melalui internet. Kehadiran tokobagus pada era yang serba kompleks seperti saat sekarang ini, membuat kepraktisan merupakan salah satu hal yang wajib, dan begitu juga dalam kepraktisan dalam berbelanja akan terjawab melalui tokobagus.com.
Menelisik lebih jauh tentang statistik pengunjung situs Tokobagus.com yang diperoleh blog Karo Cyber dari alexa.com, bahwa pada bulan Oktober 2011, situs Tokobagus menempati posisi 1,600 situs paling sering dikunjungi secara global, sementara untuk Indonesia sendiri posisi Tokobagus.com berada pada urutan ke-20, situs paling sering dikunjungi.
2. Bhineka.com
Berawal dari modal hanya Rp 100 juta, Bhinneka.com kini berkembang menjadi toko online komputer terkemuka di Indonesia. Omzetnya pun tidak main-main, mencapai Rp 60 miliar setahun.
Bhinneka.com memang sudah dikenal luas di kalangan pemburu komputer dunia maya. Mereka umumnya berasal dari Jakarta, Bandung, Surabaya, Bali dan Makassar. Setiap harinya jumlah pengunjung website ini rata-rata mencapai 50 ribu visitor per hari. Tak mengherankan jika Bhinneka.com masuk dalam jajaran 100 besar website Indonesia. Peringkat situs ini terakhir berada di posisi 79 mengacu pada alexa.com.
3. Berniaga.com
Berniaga.com hadir sebagai salah satu situs jual beli yang mempertemukan penjual dan pembeli agar mendapatkan good deal dengan mudah, nyaman dan aman.Diluncurkan di Indonesia pertama kali pada Desember 2009, hingga kini, berniaga.com telah mencapai peringkat 13 dari situs lokal di Indonesia (berdasarkan versi comScore), dengan lebih dari 220 ribu iklan aktif yang terpasang.
Dilihat dari sisi Graphic User Interface(GUI), Berniaga.com memberikan tampilan yang tidaklah rumit dengan mengarahkan transaksi user untuk melakukan 3 tahapan mudah: cari lokasi pengguna dan penjual, hubungi penjual, cek barang dan lalu transaksi apabila telah mencapai kesepakatan.
Keunikan berniaga.com dibanding dengan situs lain adalah tidak menyediakan fitur transaksi (pembayaran) di dalam situsnya. Berniaga.com mengutamakan kenyamanan dan keamanan dimana mempertemukan penjual dan pembeli sebelum bertransaksi untuk melakukan pengecekan kebenaran dan keaslian produk yang dijual.
Sekilas Tentang Publisher
Pengertian publisher adalah orang yang mengiklan produk broker melalui perantara advertiser.
Contoh website publisher :
1. Golithmunggaran.blogspot.com
Golithmunggaran.blogspot.com ini adalah publisher dari clicksor.com dan adsensecamp.com. Bisnis yang di terapkan yaitu menunggu pengunjung/visitor mengklik iklan-iklan yang ada di blog nya.
2. Usnews.com
Usnews.com dari domain nya saja kita sudah tau jika web ini pasti mengenai segala sesuatu yang terjadi khususnya di U.S. Setiap orang pasti mencari berita terkini untuk itu menjadi publisher adalah hal yang tepat sekaligus menguntungkun bagi Usnews sendiri. Usnews menajdi publisher dengan berkerjasama pada salah satu broker yang sudah terpercaya yaitu kontera.com
3. kumpulblogger.com
Kumpulblogger.com adalah jaringan Blogger Indonesia untuk mendapatkan alternatif penghasilan tambahan, dengan cara menyediakan spot/ruangan pada blognya sebagai tempat menyampaikan pesan komersial dari Advertiser.
Publisher akan mendapatkan 1 kali Klik Type Text Links senilai Rp.300, Type Mini Banner senilai Rp. 350 , maka bisa dihitung sendiri jumlah revenue yang didapat perbulan.
1 komentar:
Are you trying to earn money from your traffic by popup ads?
In case you do, have you tried using Clickadu?
Posting Komentar